Pertanyaan

 

Pertanyaan

Sampaikan pertanyaan menganai kesulitan belajarmu kepada tim narasumber yang kompeten. Kamu harus login JSS terlebih dahulu untuk mengajukan pertanyaan, klik di sini untuk login JSS

 
29 September 2009
nur
Matematika Kelas 12

 

Terima Kasih. tolong beri tahu aku jawabannya ya... thanks y... 

c).kurva y=-x2+2x;smbu x dan garis x=5

b).x=-y2+y+6;smbu y,grs y=-4 dan y=5.

a).x-4y+4=0;smbu x dan garis x=-8 dan x=6.

1.gambarkanlah luas daerah yang dibatasi oleh :

Suki ... silahkan belajar bareng Gasil. Soal dari Gasil mirip dengan soal dari Suki. Ada sedikit perbedaan pada batas-batas integrasinya. Kami kirim jawaban untuk soal dari Gasil .   Selamat belajar.... lampiran

Dra. Ida Lydiati, MM 1 Oktober 2009 0:0


28 September 2009
leesa
Matematika Kelas 10

a) sederhanakan soal berikut: akar dari (x.3√(x.√x))(3√(x.4√x)+√x)

b)jika 22x+2-2x=23 maka *)2x+2-x

                                      *)24x+2-4x ?

c)akar (2+akar3 )

penyelesaian dari soal diatas bagaimana....

tolong di bahas

Leesya... pelajari jawaban dari kami, kalau masih ada yang belum jelas: tanyakan lagi ke kami. Selamat belajar .... lampiran

Dra. Ida Lydiati, MM 1 Oktober 2009 0:0


27 September 2009
afghan
Matematika Kelas 10

pak/bu tolong beri soal tentang akar

makasih

Kami kirimi e-book yang banyak memuat contoh soal tentang akar, ekponen dan logaritma. Selamat belajar... kalau masih ada kesulitan : kirim pertanyaan lagi ke kami ya ... lampiran

Dra. Ida Lydiati, MM 1 Oktober 2009 0:0


30 September 2009
Matematika Kelas 7

a.  Akar 27  +  2 akar 243 - akar 81 - akar 225
b. Jika x=6 - 2 akar 5 dan y = 6 + 2 akar 5, tentukan nilai;
a. x kuadrat + y kuadrat b. 3x akar 5 + 3y akar 3

sederhanakan:

a. Akar dari (5 per 2 + akar 6)
b. AKAR dari (7 + 2 akar 2)

Rasionalkan:

a. 4 akar 2 - akar 3 per Akar 2 + akar 3
b. Akar 20 per 3 akar 24
c. 4 per akar 6 + akar 2


Hitunglah :

a. 32 pangkat 3/4 : 32 pangkat 1/4
b. Akar 4 dari 1 per 64

Sederhanakan dan nyatakan dlm bentuk baku:

( 3p pangkat 2 . q pangkat 2 per "r" pngkt 4) pangkat -1 : r
pangkat -3 per p pangkat 6.

Jawabnya lihat di file berikut ini. lampiran

Operator 30 September 2009 0:0


29 September 2009
adnan
Matematika Kelas 10

tolong carikan saya 30 soal bilangan bulat dan 20 soal logaritma beserta cara penyelesaiannya ...

soalnya saya belum mengerti tenntang bilangan bulat dan logaritma ...

terima kasih

adnan ada e Book yang bisa anda pelajari beserta contoh-soalnya... lampiran

Dra. Ida Lydiati, MM 29 September 2009 0:0


28 September 2009
Matematika Kelas 11

Kak tolong terangkan saya cara mengerjakan soala berikut ini :

1) Nilai rata-rata 2A=8,5. Ilai rata-rata 2B=6,5. Perbandingan jumlah siswa 2A dengan 2B adalah 5:4. Nilai rata-rata kedua kelas tersebut adalah ....

2) Umur rata-rata guru dan dosen adalah 42 tahun. Jika umur rata-rata untuk guru 39 tahun dan dosen 47 tahun. Maka perbandingan guru dan dosen adalah ...

mas or mbak ini ya...

coba dipelajari ulang jawaban dari kami,... selamat belajar..

 

lampiran

Dra. Ida Lydiati, MM 29 September 2009 0:0

24 September 2009
fuad
Matematika Kelas 12

  Maaf kak saya mau minta tolong lagi ke kakak tentang soal ini, saya masih blm paham dgn soal ini

1.      Gradien garis singgung grafik fungsi y = f(x) di setiap titik A (x, y) sama dengan dua kali absis titik A tersebut. Jika grafik melalui titik-titik (0, 1), maka f(-1) sama dengan ….

 

   tolong kasih penjelasan dari kakak, terima kasih ^_^

Fuad,...

ini kami kirim jawabannya... selamat belajar ya.. 

 

lampiran

Dra. Ida Lydiati, MM 29 September 2009 0:0

26 September 2009
harsya
Matematika Kelas 9

Sebuah prisma alasnya persegi berada di dalam tabung sehingga  diagonal sama dengan diameter tabung = 10 cm dan tinggi tabung = tinggi prisma= 15 cm. Berapa volum tabung di luar prisma ?

Terima kasih atas partisipasinya.

Volume tabung diluar prisma =  Volum tabung - Volum prisms

                                          = Πr2 t - La x t

                                          = 3,14 .52.15 - [(10 x 10) : 2] . 15

                                          = 1177,5 - 750

                                          = 427,5

Jadi volume tabung diluar prisms = 427,5 cm3
 

 

 

 

 

 


Operator 28 September 2009 0:0

26 September 2009
fuad
Matematika Kelas 12

<!--[if !supportLists]-->1.    1.  <!--[endif]-->Tentukan hasil integrasi dari :

<!--[if !supportLists]-->     a.       <!--[endif]-->∫( <!--[if !vml]--><!--[endif]-->2/√2 - 3√x <!--[if !vml]--><!--[endif]-->)2dx

Jawab : 2X – 3/2 X2+ C

<!--[if !supportLists]-->      b.      <!--[endif]-->∫[ X2 + x  + 3 / x3 dx

        Jawab: 1 – x-1 – 3/2x

Fuad, kami kesulitan membaca soalmu, tapi kami mencoba membantu cara  penyelesaiannya. Penyelesaian yang kami buat sesuai dengan penafsiran kami untuk soalmu ya.... Seandainya keliru, tanyakan lagi aja ... SElamat belajar!

lampiran

Dra. Ida Lydiati, MM 26 September 2009 0:0

26 September 2009
fuad
Matematika Kelas 12

kak, tambahan soal yg saya tulis itu betul tidak tolong jika ada yg slh tlng perbaiki dan ada soal yg sy blm mengerti tlng jelaskan

 

terima kasih

Fuad, jawaban sudah kami kirim. Coba pelajari dulu penyelesaiannya.
Dra. Ida Lydiati, MM 26 September 2009 0:0


 

Ajukan Pertanyaan