Sampaikan pertanyaan menganai kesulitan belajarmu kepada tim narasumber yang kompeten. Kamu harus login JSS terlebih dahulu untuk mengajukan pertanyaan, klik di sini untuk login JSS
Sampaikan pertanyaan menganai kesulitan belajarmu kepada tim narasumber yang kompeten. Kamu harus login JSS terlebih dahulu untuk mengajukan pertanyaan, klik di sini untuk login JSS
Sebuah trapesium sama kaki panjang sisi sejajarnya 18 cm dan 12 cm, jika panjng kaki-kkinya 5 cm tentukan luas trapesium tersebut.
Tinggi trapesium = √52 - [(18-12):2]2
= √(25 - 9)
= √16
= 4 cm
Luas Trapesium = 1/2(18 + 12) x 4
= 60 cm2
pak bu kalau ada 21.5 atau 2-1.6 cara menghitung manualnya bgaimana ya?
mbak ana , itu soal eksponen, gunakan tabel atau logaritma
21.5 = log 21.5 = 1.5 log 2 atau log 2-1.6 = - 1,6 log 2 , terima kasih
ASSlmlkm, nama saya lia saya pusing banget sama soal ini, padahal panjang, lebar, tinggi baloknya belum diketahui tapi kok malah itu yang ditanya.. ni soalnya " perbandingan panjang, lebar, tinggi balok ABCD.EFGH sama dengan 3:2:1 Luas permukaan balok itu sama dengan 88cm. hitunglah panjang, lebar, tinggi balok? tolong bantu saya dong soalnya mau dikumpulin besok..
Makasih mb lia atas partisipasinya !
Diket. p : l : t = 3 : 2 : 1
L = 88 cm2
Jawab :
Misal p = 3n, l = 2n, dan t = n
L = 2(pl + pt + lt)
88 = 2(3nx2n + 3nxn + 2nxn)
88 = 2(6n2 + 3n2 + n2)
88 = 11n2
n2 = 4
n = 2
Jadi p = 3x2 = 6 cm, l = 2x2 = 4 cm, dan t = 2 cm
kubus dengan panjang rusuk x cm. dibuat nola B1 di dalam kubus an menyinggung sisi-sisi kubus, dan juga dibuat bola B2 yang melalui titik kubus. Ttkn Perbndngan V bola B1 dan V bola B2... makasih... aku tunggu Jawabannya
Selamat bergabung di KBS online....
salam dari kami,...semoga lebih semangat dalam belajar... dan apabila masih ada permasalahan yang belum terpecahkan, bisa kita bahas bersama...
jawaban kami kirim ya...
lampiran
maaf pak/bu saya hanya ingin koreksi jawaban bpk pada soal : turunan pertama dari f(x) = x2√(2x3+ 4x) adalah....
jika menggunakan rumus U'.V + V'.U maka
U' = 2x
V' = turunan dari 2x3+ 4x adalah 3x2+2 / √2x3+4x
Jadi nantinya akan menjadi f'(x) = U'.V + V'.U = 2x.√(2x3+ 4x) + 3x2+2 / √2x3+4x . x2
= 4x4 + 8x2 + 3x4 - 2x2 / √(2x3 - 4x)
=7x4 + 10x2 / (2x3+ 4x)
mas rizky , saya juga akan koreksi jawaban mas rizky, jika anda menggunakan rumus U'.V + V'.U maka x2 bukan dikaliakan dengan penyebut tetapi dikalikan dengan pembilang
mestinya adalah ; 2x.√(2x3+ 4x) + ((3x2+2). x2) / √2x3+4x bukan spertimas rizky tulis 2x.√(2x3+ 4x) + 3x2+2 / √2x3+4x . x2
Pengasuh yang budiman, mohon bantuannya untuk menyelesaikan soal berikut
Sebuah home industry memproduksi x unit barang dengan biaya yang dinyatakan
(x2 – 30x + 125) ribu rupiah, dan pendapatan setelah barang tersebut habis terjual adalah (60x) ribu rupiah. Keuntungan maksimal home industry tersebut adalah
Bapak Karyanto, SPd Yang terhormat ,mudah2an saya dapat memuaskan Bapak Ya?
tetapi sebelumnya mohon maaf jika ada kekurangannya ;
begini Pak , dalam ekonomi kita tahu bahwa keuntungan itusama dengan Pendapatan dikurangi Biaya ( betul ya Pak ? ) jadi menurut soal Bapak ;
Keuntungan K (x ) = (60x) - (x2 – 30x + 125) ribu rupiah,
K (x ) = 90x – x2 – 125 -----> K1 (x ) = 90 – 2x ----> x = 45
Jadi keuntungan maksimum = 90 . 45 – (45)2 – 125 = 4050 – 2025 – 125 = 1900 Ribu rupiah
Jika ada suatu segitiga yang memiliki alas 9cm dan bidang miring 15cm,berapakah tingginya?
Segitiga yang panjang sisi alasnya 9 cm, dan 15 cm menurut Triple Pythagoras, maka segitiga itu adalah segitiga siku-siku. dengan triple Pythagoras dasarnya adalah 3:4:5.
3 ----> 9 berarti dikalikan 3
5 -----> 15 berarti diukalikan 3
maka sisi yang satunya adalah 4 x 3 = 12
Jadi tinggi segitiga itu 12 cm
PAK / BU mohon jelaskan cara mengerjakan soal berikut ini :
Turunan pertama dari f(x) = x2√(2x3+ 4x) adalah f'(x)=....
Turunan pertama dari f(x) = x2√(2x3+ 4x) adalah f1 (x)=... .
bentuk diatas adalah bentuk fungsi f(x)= U.V, turunan fungsinya adalah f1(x)=U1.V +V1.U
untuk soal f(x) = x2√(2x3+ 4x), U = x2 V = (2x3+ 4x)1/2
U1=2x V1 = (3x3 +2x2)/(2x3+ 4x)-1/2
jadi f1(x)= 2x (2x3+ 4x)1/2 + (3x3 +2x2)/(2x3+ 4x)-1/2 ( silahkan dicek ya ??)
Bapak dan Ibu YTH
1. Jika (a+b)(c+d) / (b+c)(d+a) = -5/3, tentukan nilai dari (a-c)(b-d) / (a+b)(c+d) = .......
2. Diketahui layang2x ABCD dgn BD sebagai diagonal terpanjang dan AC sebagai diagonal terpendek.
Sudut BAD : sudut DAC = 9 : 6, jika besar sudut BCD = 105o, tentukan besar sudut ABC
Matur suwun
Jawaban no. 2
sudut BAD = sudut BCD = 105o
Sudut DAC = (6/15)x 105 = 42
sudut ACD = 96o
Jumlah keempat sudut p[ada layang-layang = 360o
Jadi besar sudut ABC = 360 - (105 + 105 + 96) = 54o
No. 1
Terima kasih Pak atas informasinya.
Kalau bapak tdk keberatan tlg kami diberikan contoh soal beserta pembahasannya mengenai limas terpancung tsb, shg kami dpt lebih mengerti utk kasus spt apa penerapan dari rumus yg bapak berikan.
Tks atas bantuannya
Manda
Sebuah pot bunga berbentuk limas segiempat beraturan terpancung yang terbalik.panjang rusuk bidang alas 6 cm dan panjang rusuk bidang atasnya 8 cm .jika tinggi limas terpancung 4 cm. hitunglah volumenya.
Jawab V = 1/3 x t ( La+ Ld + ( La x Ld)1/2 )
= 1/3 x 4 ( 64 + 36 + ( 64 x36)1/2
= 197 1/3 cm3
demikian mudah - mudahan sudah paham penggunaan rumusnya, untuk alasnya dapat berupa bangun atau bidang apa saja, terimakasih